Dampak Buruk Langsung Mematikan Mobil setelah Digunakan
Hal ini yang sering luput oleh banyak pengendara, karena mereka mungkin lebih sering mematikan mesin terlebih dahulu. Padahal seharusnya berbagai perangkat listrik inilah yang perlu dimatikan lebih dulu.
Setelah semua perangkat dimatikan, barulah Anda bisa mematikan mesin mobil.
Setelah mematikan mesin mobil, pastikan Anda mengeceknya kembali. Apakah masih ada perangkat yang menyala atau tidak? Jika masih ada, segera matikan.
Sangat penting bagi Anda untuk mematikan mesin mobil dengan benar. Selain itu, jangan lupa untuk memanaskan mobil secara tepat juga sebelum digunakan. Tidak perlu terlalu lama, Anda bisa memanaskan mobil antara 30 detik hingga 1 menit.
Pastikan juga berbagai perawatan mobil dilakukan secara tepat, termasuk setelah mobil digunakan. Pastikan untuk melakukan pemeriksaan untuk berbagai bagian berikut: