Simak Fitur dalam Mobil All New Ertiga Hybrid

icon 29 May 2023
icon Admin

Fitur pada Ertiga Hybrid ini berguna untuk memandu pengemudi ketika hendak masuk/keluar mobil di tempat gelap atau minim cahaya. Fitur yang bernama Guide Me Light ini cahayanya berasal dari sorotan sinar lampu utama kendaraan. 

        5. Auto Retractable Outside Mirror

Fitur All New Ertiga Hybrid yang disebut dengan Auto Retractable Outside Mirror ini berguna untuk melipat spion secara otomatis. 

Fitur tersebut bisa difungsikan melalui kunci remote saat mengunci pintu mobil dan akan terbuka kembali secara otomatis ketika mesin dihidupkan. 

        6. Hill Hold Control

Fitur bernama Hill Hold Control ini merupakan teknologi yang bisa mengaktifkan fungsi rem secara otomatis. 

Selain itu, fitur ini berguna untuk  menyetop sementara selama 3 detik ketika berada di jalanan yang menanjak sehingga mobil tidak akan bergerak mundur. 

Anda bisa menemukannya pada Suzuki Ertiga Hybrid tipe SS untuk transmisi manual dan otomatis serta tipe GX dengan transmisi manual terdapat fitur Hill Hold Control.

Fitur Menarik Lainnya di Suzuki Ertiga Hybrid

Selain 6 fitur canggih tersebut, masih ada beberapa fitur menarik lainnya yang berkaitan dengan eksterior dan interior kendaraan, antara lain: 

  • New Front Grille Design: Membuat tampilan mobil terlihat lebih mewah dan elegan dengan desain grill full chrome
  • New Antenna Type: Meminimalisir risiko tersangkut karena dimensi antena dibuat lebih kokoh dan mudah diatur. 
  • New Interior Ambience Color: Menghadirkan warna kabin terbaru yang membuat tampilan interior terkesan lebih sporty dan fresh.  

Itulah berbagai Fitur All New Ertiga Hybrid yang tidak hanya membuat tampilannya terlihat semakin keren tapi juga memiliki berbagai fitur canggih yang membuat pengalaman berkendara semakin terasa aman dan nyaman. 

Tentu saja dengan berbagai keunggulan yang dimiliki oleh mobil ini, membuat Anda semakin tertarik untuk membawanya pulang sebagai pelengkap teman perjalanan yang menyenangkan.

Tunggu apalagi? Segera miliki mobil All New Ertiga Hybrid untuk menemani setiap perjalanan Anda. Kunjungi website berikut ini https://suzukiarindo.co.id/ untuk mendapat informasi lebih lanjut seputar spesifikasi lengkap, harga serta cara pembelian mobil ini.